5 Trik Optimasi Gambar Berkualitas SEO : Lengkap

SEO adalah salah satu yang sangat berperan dalam mendongkrak popularitas halaman situs, ada beberapa point penting yang harus kita perhatikan ketika berusaha melakukan optimasi SEO onpage pada artikel blog yang kita buat, terutama untuk masalah gambar, sebenarnya teknologi mesin pencari saat ini belum bisa mengenali gambar secara langsung, oleh karena itu agar gambar lebih SEO Friendly dan dapat dikenali oleh search enggine kita harus memberikan atribut khusus pada gambar, sehingga mesin pencari mengenali gambar yang kita sisipkan dalam artikel yang kita terbitkan dengan cara yang lebih baik. gambar bisa menjadi salah satu yang berperan dalam optimasi SEO onpage, gambar juga bisa membantu sebuah halaman situs agar mudah diteumukan oleh search enggine. ketika kita melibatkan gambar dalam isi artikel sebaiknya kita harus memikirkan juga bagaimana cara membuat gambar yang kita sisipkan tersebut lebih seo friendly dan bisa berperan dalam meningkatkan otoritas sebuah halaman.

sofware kompress gambar
 yang biasa saya gunakan, ringan dan mudah untuk digunakan. 

4. Gunakan Nama file dengan kata kunci yang ditarget

Sebelum gambar hasil kompress di upload sebaiknya, pikirkan terlebih dahulu nama file gambar, disarankan menggunakan kata kunci yang relevan dengan isi artikel , silahkan rename nama file gambar yang akan anda gunakan sebelum anda upload untuk melengkapi isi artikel yang akan dibuat.

5. Gunakan Label pada gambar

Saya sendiri melihat beberapa blogger, untuk gambar sepertinya kebanyakan dari mereka termasuk saya jarang sekali menyertakan label yang menjelaskan tentang gambar yang bersangkutan, sebenarnya secara visual dan secara fisikologi gambar bisa memberi ketertarikan kepada pengunjung web, pemberian label, meskipun dimata searh enggine tidak berarti apa-apa, untuk memberikan sebuah kesan kepada pembaca sebaiknya kita meletakan label pada gambar tersebut, label biasanya berupa text yang diletakan dibawah gambar yang menjelaskan tentang gambar yang bersangkutan. tanpa disadari label gambar bisa memberikan pesan khusus kepada pembaca mengenai pesan dalam artikel secara keseluruhan, beberapa blogger profesional luar nergeri sangat merekomendasikan peletakan label dibawah gambar yang menjelaskan gambar yang bersangkutan. sebagai contoh coba lihat gambar diatas, saya sengaja membubuhkan label dibawah gambar dengan tulisan “Tips Optimasi Gambar SEO Friendly”.

Demikian yang bisa saya share mengenai 5 Trik Optimasi Gambar Berkualitas SEO : Lengkap, semoga bermanfaat.

Tinggalkan komentar