Contoh Soal PG PAI Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban Part-5

Melanjutkan postingan soal pilihan ganda agama Islam semester genap kelas 12 bagian ke-4 (soal nomor 36-45), Contoh Soal PG PAI Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban Part-5 atau bagian ke-5 masih berisikan materi yang sama, yaitu soal tentang beriman kepada qada dan qadar. Bagi anda yang belum membaca mulai dari bagian pertama (Bab 1), silahkan baca disini.

Berikut dibawah ini, soal PG pendidikan agama Islam dan kunci jawabannya untuk siswa SMA/SMK dimulai dari pertanyaan nomor 46.

46. Alam semesta ini diciptakan oleh Allah swt. tidak ada satu pun yang sia-sia dan sudah di atur menurut….
a. ketetapan dan ketentuan-Nya
b. hukum alam
c. iptek
d. aturan yang berlaku
e. kehendak-Nya
Jawaban: a

47. Apabila Allah swt. hendak menetapkan segala sesuatu, maka Allah swt. hanya cukup berkata….
a. kun fayakun
b. kun ‘aliman
c. kun muta’alliman
d. wala takun khamisan
e. kun sami’an
Jawaban: a

48. 

Tinggalkan komentar